Untuk pengguna modem smartfren evdo, berikut tips setting cara
mempercepat Koneksi Smartfren Evdo yang tepat. Koneksi internet
Smartfren Evdo sering mengalami gangguan/lambat karena sinyal yang turun
naik. Ada pengaturan / setting yang perlu anda lakukan secara tepat
agar mampu mempercepat Koneksi Smartfren Evdo. Koneksi internet
Smartfren Evdo memang bisa menjadi alternatif untuk menghemat biaya
operasional pulsa anda apalagi untuk para pelajar. Misal kita bisa ubah
Settingan default untuk modem smartfren evdo dengan Setingan alternative
yang lain. Nah, sekarang mari kita mencoba tips cara mempercepat
Koneksi Smartfren Evdo seperti langkah-langkah berikut ini.
Secara default Settingan modem smartfren evdo adalah:
Dial-Number : #777
Username : smart
Password : smart
*******************
Anda bisa ubah menjadi ” Setingan alternative ”
cara merubah ” Setingan alternative ” smartfren evdo
Dial-Number : *98#
1. Username : wap
Password : wap
Dial-Number : *99#
2. Username : smart / wap / cdma
Password : smart / wap / cdma
Dial-number: *3111111#
3. Username: wap
Password: wap
Dial-number: *3111111#
4. Username: cdma
Password: cdma
Dial-number: *3111111#
6. Username: smart
Password: smart
Dial-number: #777:
7. Username : wap
Password: wap
Dial-number : #777
8. username: cdma
Password: cdma
Dial-number : #777
9. Username: smart
Password: smart
Dial-number : #777
10.Dial-number : #777
Username : m8
Password : m8
Anda juga bisa menggunakan trik cara meningkatkan koneksi internet
modem smartfren dengan merubah settingan menjadi seperti berikut:
1. Dial-number : *98#
Nama : Bebas
Username : cdma atau wap
Password : cdma atau wap
2. Dial-number : *31*11111#
Username : cdma atau wap
Password : cdma atau wap
Anda juga bisa tambah DNS google: 8.8.8.8 dan alternate DNS: 8.8.4.4.
Terima kasih untuk sumber info/tips: setyawanblog.blogspot.com.
Demikian info tips setting cara mempercepat Koneksi Smartfren Evdo,
selamat mencoba dan sukses terus untuk masyarakat Indonesia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar